Produk - Berita dan Siaran Pers
Dinas Perpustakaan Provinsi Sumatera Selatan Datangi Kantor BPS Kabupaten Banyuasin
7 Maret 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya
Halo #SahabatData
Pada Kamis, (07/03/2024) Kepala BPS Kabupaten Banyuasin Basuki Rahmat, SST., M.Stat., menerima kunjungan kerja dari Dinas Perpustakaan Provinsi Sumatera Selatan dalam rangka supervisi pelaksanaan undang-undang no 13 tahun 2018 tentang serah simpan karya cetak dan karya rekam.
Dalam kunjungan ini Dinas Perpustakaan Provinsi Sumatera meminta peran serta BPS Kabupaten Banyuasin dalam mengumpulkan/menghimpun terbitan-terbitan dan konten budaya yang telah dimuat oleh BPS Kabupaten Banyuasin, yang nantinya karya cetak dan karya rekam yang tersebut akan digunakan sebagai upaya pelestarian dan menambah koleksi deposit pada Dinas Perpustakaan Provinsi Sumatera Selatan.
Berita dan Siaran Pers Terkait
BPS BANYUASIN - DINAS TPH BANYUASIN LAKSANAKAN UBINAN PADI BERSAMA
Audiensi Kepala BPS Provinsi Sumatera Selatan dengan PJ Bupati Banyuasin
Koordinasi Kepala BPS Kabupaten Banyuasin bersama Sekda Kabupaten Banyuasin
UBINAN BERSAMA DINAS TANAMAN PANGAN & HORTIKULTURA KABUPATEN BANYUASIN
BPS KABUPATEN BANYUASIN RAIH PENGHARGAAN DARI PEMERINTAH KABUPATEN BANYUASIN
DINAS KESEHATAN BANYUASIN HADIRKAN BPS SEBAGAI NARASUMBER, DALAM VALIDASI DATA PROFIL KESEHATAN

Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Banyuasin (Statistics Banyuasin)Komplek Perkantoran Pemerintah Kabupaten Banyuasin
Jl. Ahmad Hamid Aqil
Telp/Fax (0711) 7692932
Email : bps1607@bps.go.id
Website : http://banyuasinkab.bps.go.id
Tentang Kami
Sumber dari Kementerian Komunikasi dan Digital